People Innovation Excellence
 
Feature Image

DESIGNING AND BUILDING ELECTRIC WHEELCHAIR WITH HUMAN BRAIN CONTROL SYSTEM

DESIGNING AND BUILDING ELECTRIC WHEELCHAIR WITH HUMAN BRAIN CONTROL SYSTEM

Oleh :  Eric Wijaya, Tata Panca Putra, Billy Surya Tandri, dan  Widodo Budiharto

Sebagian besar penyandang cacat tubuh membutuhkan kursi roda untuk membantu mereka dalam melakukan aktifitas sehari-hari, tetapi banyak diantaranyayang menghadapi kesulitan dalam mengoperasikan kursi roda konvensional sendirian. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untukmenerapkan teknologi yang memungkinkan gerakan kursi roda dikendalikan dengan otak manusia. Terdapat beberapa tahapan dalam pembuatan sistem ini. Pertama, membuat aplikasi pada tablet PC untuk memproses data electroencephalography (EEG) dari helm saraf Emotiv EPOC. Kedua, mengimplementasi aplikasi tersebut dengan kursi roda elektrik. Kemudian, menyediakan pengelolaan profil pengguna yang memungkinkan sistem digunakan lebih dari satu orang.Hasil dari penelitian ini adalah sebuah kursi roda elektrik yang dapat dikendalikan dengan otak manusia.

Kata kunci: sistem kendali otak, kursi roda elektrik, electroencephalography, Emotiv, pengendali mikro


Published at :

Periksa Browser Anda

Check Your Browser

Situs ini tidak lagi mendukung penggunaan browser dengan teknologi tertinggal.

Apabila Anda melihat pesan ini, berarti Anda masih menggunakan browser Internet Explorer seri 8 / 7 / 6 / ...

Sebagai informasi, browser yang anda gunakan ini tidaklah aman dan tidak dapat menampilkan teknologi CSS terakhir yang dapat membuat sebuah situs tampil lebih baik. Bahkan Microsoft sebagai pembuatnya, telah merekomendasikan agar menggunakan browser yang lebih modern.

Untuk tampilan yang lebih baik, gunakan salah satu browser berikut. Download dan Install, seluruhnya gratis untuk digunakan.

We're Moving Forward.

This Site Is No Longer Supporting Out-of Date Browser.

If you are viewing this message, it means that you are currently using Internet Explorer 8 / 7 / 6 / below to access this site. FYI, it is unsafe and unable to render the latest CSS improvements. Even Microsoft, its creator, wants you to install more modern browser.

Best viewed with one of these browser instead. It is totally free.

  1. Google Chrome
  2. Mozilla Firefox
  3. Opera
  4. Internet Explorer 9
Close