People Innovation Excellence
 
Feature Image

GAME EDUKASI “CERDAS CILIK” BERBASIS ANDROID UNTUK ANAK – ANAK

GAME EDUKASI “CERDAS CILIK” BERBASIS ANDROID UNTUK ANAK – ANAK

Oleh : Michael Zonaphan, Yuri Raphaelus, Muhammad Gavan Ferdi Kurniawan, Ferdinand Ariandy Luwinda

Game Cerdas Cilik memiliki tujuan untuk memberikan hiburan yang tidak hanya menyenangkan tetapi juga mendidik anak – anak khususnya yang berusia 4 – 8 tahun melalui platform Android, dimana mereka sedang berada dalam proses pembelejaran usia dini. Penelitian ini menjelaskan permainan edukasi untuk anak – anak yang disajikan dengan 3 tingkat kesulitan permainan dimana terdapat 4 jenis permainan yang berbeda – beda, setiap permainan memiliki tujuan dan cara bermain yang berbeda. Penulis menggunakan metode scrum dalam pembuatan Game Cerdas Cilik, agar lebih efisien dalam proses pengerjaannya dengan total 4 pekerjaan utama yang akan dibagi yaitu, game designer, art designer, sound designer dan game programmer. Selain itu dengan metode scrum, penulis juga dapat menyesuaikan waktu pengerjaan Game Cerdas Cilik dengan lebih rapih dan teratur. Hasil yang dicapai adalah Game Edukasi berbasis Android yang bisa mendidik dan juga tetap menyenangkan untuk dimainkan anak – anak usia 4 – 8 tahun. Dapat disimpulkan bahwa Game Cerdas Cilik pada platform Android dapat mendukung proses pembelajaran pada anak – anak usia 4 – 8 tahun seperti kecerdasan Spasial, perkembangan reflek dan perkembangan logika. 

Keywords: game edukasi, Android, anak – anak


Published at :

Periksa Browser Anda

Check Your Browser

Situs ini tidak lagi mendukung penggunaan browser dengan teknologi tertinggal.

Apabila Anda melihat pesan ini, berarti Anda masih menggunakan browser Internet Explorer seri 8 / 7 / 6 / ...

Sebagai informasi, browser yang anda gunakan ini tidaklah aman dan tidak dapat menampilkan teknologi CSS terakhir yang dapat membuat sebuah situs tampil lebih baik. Bahkan Microsoft sebagai pembuatnya, telah merekomendasikan agar menggunakan browser yang lebih modern.

Untuk tampilan yang lebih baik, gunakan salah satu browser berikut. Download dan Install, seluruhnya gratis untuk digunakan.

We're Moving Forward.

This Site Is No Longer Supporting Out-of Date Browser.

If you are viewing this message, it means that you are currently using Internet Explorer 8 / 7 / 6 / below to access this site. FYI, it is unsafe and unable to render the latest CSS improvements. Even Microsoft, its creator, wants you to install more modern browser.

Best viewed with one of these browser instead. It is totally free.

  1. Google Chrome
  2. Mozilla Firefox
  3. Opera
  4. Internet Explorer 9
Close