Prosedur yang harus dilakukan oleh mahasiswa yang mengambil KP Non Reguker sebagai syarat  kelulusan:Prosedur KP Non Reguler - Sidang

  1. Untuk presentasi KP Non Reguler akan diberikan waktu selama 30 menit, dengan rincian sebagai berikut:
    • 5 menit untuk persiapan (presentasi, demo aplikasi, dll.).
    • 5 menit untuk presentasi.
    • 20 menit untuk tanya jawab
  2. Mahasiswa yang melakukan presentasi diharapkan menggunakan pakaian yang rapi dan sopan ( kemeja, celana bahan untuk laki-laki / rok untuk perempuan, sepatu )
  3. Di dalam laporan KP Non Reguler harap dimasukan surat survey KP Non Reguler, surat tersebut merupakan bukti bahwa mahasiswa tersebut telah melakukan kerja praktek.
  4. Diperbolehkan membawa buku ketika sidang KP Non Reguler.
  5. Bagi yang dinyatakan LAYAK untuk dilanjutkan ke Skripsi Non Kelas, tetap harus menyerahkan Proposal Skripsi Non Kelas.

Berikut prosedur pengambilan surat survey KP Non Reguler:

Prosedur Pengambilan Surat Survey KP

Jadwal Sidang KP Non Reguler
Lembar Persetujuan Dosen Pembimbing